Jumat, 06 Desember 2013

Manfaat Jahe



Manfaat Jahe

Tumbuhan rimpang yang mempunyai nama latin Zingiber officinale  ini mempunyai banyak manfaat diantaranya :


  1. Menghambat dan membunuh kanker ovarium (menurut studi University of Michigan Comprehensive Cancer Center).
  2. Mencegah kanker kolondan memperlambat pertumbuhan sel kanker ( menurut studi University of Minnesota)
  3. Mampu menyembuhkan morning sickness.
  4. Mencegah dan mengatasi influensa.
  5. Menyembuhkan migren.
  6. Mengurangi kram saat haid. Dalam pengobatan Cina, teh jahe dengan gula merah biasa digunakan untuk mengobati kram saat haid.
  7. Riset d Cina melaporkan bahwa pada ratusan penderita rematik dan sakit punggung kronis yang disuntik 5-10% ekstrak jahe memperoleh efek pengurangan rasa sakit dan pembengkakan tulang sendi.
  8. Jahe pereda rasa sakit yang alami. (Yen/dbs)

0 komentar:

Posting Komentar