Manfaat Jahe
Tumbuhan rimpang yang mempunyai nama latin Zingiber officinale ini mempunyai banyak manfaat diantaranya :
- Menghambat dan membunuh kanker
ovarium (menurut studi University of Michigan Comprehensive Cancer Center).
- Mencegah kanker kolondan memperlambat
pertumbuhan sel kanker ( menurut studi University of Minnesota)
- Mampu menyembuhkan morning sickness.
- Mencegah dan mengatasi influensa.
- Menyembuhkan migren.
- Mengurangi kram saat haid. Dalam
pengobatan Cina, teh jahe dengan gula merah biasa digunakan untuk mengobati
kram saat haid.
- Riset d Cina melaporkan bahwa pada
ratusan penderita rematik dan sakit punggung kronis yang disuntik 5-10% ekstrak
jahe memperoleh efek pengurangan rasa sakit dan pembengkakan tulang sendi.
- Jahe pereda rasa sakit yang alami. (Yen/dbs)
0 komentar:
Posting Komentar